Berikut ini Cara Buat Akun Point Blank Dengan Tepat

Cara-Buat-Akun-Point-Blank

Ingin bermain PB namun belum mengetahui cara bergabung? Yuk, ketahui cara buat akun point blank dengan benar, Simak artikel ini sampai selesai ya.

PB merupakan game perang yang sangat populer dikalangan para gamer terutama untuk yang sering ke warnet, namun bagaimana cara buat akun Point Blank.

Setiap gamer yang besarnya berasal dari warnet pasti sudah sangat familiar dengan PB. Menjadi teman bermain setiap kali datang ke warnet. Banyak akun yang sudah dibuat yang hanya untuk sekedar latihan atau iseng belaka. Banyak sekali cerita yang hadir dari game ini. Seiring berkembangnya game tersebut pasti akan ada beberapa perubahan terutama saat membuat akun. Banyak pemain yang bingung untuk cara buat akun Point Blank.

Di artikel kali ini kita akan membahas bagaimana cara buat akun Point Blank, dan bagaimana cara download game PB di PC sendiri.

Cara Buat Akun Point Blank Dengan Benar

Berikut ini tutorial atau cara buat akun Point Blank yang harus kamu tahu.

  1. Ke Web Resmi

Masuk ke web resmi PB yaitu Pointblank dot id.

  1. Klik Registrasi

Klik tombol registrasi yang ada di kanan atas pada tampilan awal.

  1. Masukkan ID

Masukkan ID yang kamu inginkan dan cek ID tersebut apakah bisa digunakan atau tidak. Jika bisa lanjut ke langkah berikutnya.

  1. Masukkan Password

Masukkan Password yang kuat, terdiri dari 8-16 karakter. Jika bisa gunakan kombinasi angka agar lebih aman.

  1. Konfirmasi

Setelah memasukkan password, lakukan konfirmasi bahwa password tersebut sudah sesuai.

  1. Masukkan E-Mail

Masukkan E-Mail aktif yang biasa kamu gunakan, e-mail ini berguna untuk menjaga akun kamu tetap aman.

  1. Ceklis persetujuan

Tekan tombol ceklis bahwa kamu setuju dengan persetujuan yang telah dibuat.

  1. Tekan Registry

Jika kamu sudah melakukan semua langkah, tekan tombol Registry untuk menyelesaikan pendaftaran.

Itu tadi cara register akun PB yang bisa kamu ikuti langkah-langkahnya.

Cara Mengunduh Point Blank

Berikut ini cara mengunduh game Point Blank di PC atau laptop kamu sendiri.

  1. Pastikan Spesifikasi PC atau Laptop

Pastikan Spek dari PC atau Laptop yang kamu gunakan, karena game ini memiliki spek minimum untuk memainkannya secara lancar.

Berikut ini adalah spesifikasi yang diperlukan untuk memainkan game ini.

Windows 7 atau diatasnya, Processor Intel dual Core atau AMD Athlon II, VGA Nvidia 9600 GT, dan Ram nya sebesar 2 GB atau di atasnya.

Jika ingin mendapatkan pengalaman bermain yang lebih lancar tanpa adanya ngelag, disarankan untuk memiliki spek laptop atau PC di atas spek minimumnya.

  1. Tekan Download

Tekan tombol download di tampilan menu utama

  1. Pilih File

Pilih file mana yang ingin di Download terdapat 3 file yaitu simple, full client, dan partial client.

  1. Download 8 File

Download 8 file yang ada di folder yang sama. Setelah selesai didownload, unzip file tersebut.

  1. Instalasi PB

Setelah mendownload file, silakan klik PointBlankInstal.exe.

  1. Syarat dan Ketentuan

Klik saya menyetujui.

  1. Instalasi Folder

Tentukan folder tersebut disimpan dimana, jika sudah klik instal.

  1. Selesai Instalasi

Setelah beres, di PC kamu akan muncul pilihan untuk memulai Launcher.

  1. Ikon

Jika sudah selesai Launcher dan melakukan update client, akan muncul ikon PB di desktop kamu.

  1. Klik Update

Jika kamu masuk ke aplikasinya, kamu harus melakukan update yang terakhir sebelum masuk.

  1. Klik Start

Jika update berhasil silakan tekan tombol start untuk memulai permainan.

Setelah kamu melakukan langkah-langkah di atas, kamu bisa bermain game PB di laptop atau PC yang kamu miliki.

Kunjungi juga situs pmbumuha.ac.id ya, pastinya akan ada informasi game terlengkap.

Kesimpulan

Di atas sudah dijelaskan bagaimana cara buat akun Point Blank. Dalam pembuatannya kita harus menggunakan E-Mail aktif yang digunakan untuk pengamanan akun. Di atas juga sudah ada cara bagaimana cara download aplikasi PB untuk dimainkan di PC atau Laptop sendiri.

Hero-Nana-Mobile-Legend Previous post Mengenal Hero Nana Mobile Legend Yang Imut dan Lucu
Harga-Bitcoin-Sekarang Next post Mekanisme dan Harga Bitcoin Sekarang, Ketahui Disini